Artikel Terkini

  • Pertemuan Petani Kedelai Edamame

    03 Maret 2020 09:55:09 WIB Administrator
    Pertemuan Petani Kedelai Edamame
    TRIRENGGO(03/03)-- Pertemuan Petani Kedelai Edamame di Rumah Lurah Desa Trirenggo Dusun Priyan Trirenggo Bantul, Senin (02/03/2020) malam dihadiri Ketua Teknis Budi Santosa, Ketua Koperasi KUD Gemah Ripah Damandiri Trirenggo dan Petani Edamame Trirenggo. (Mr.M) ..selengkapnya

  • Tanam Kedelai Edamame, Penghasilan Bisa Meningkat

    03 Maret 2020 09:33:30 WIB Administrator
    Tanam Kedelai Edamame, Penghasilan Bisa Meningkat
    YOGYAKARTA — Sejak beberapa bulan terakhir, KUD Gemah Ripah Trirenggo Bantul yang merupakan koperasi binaan Yayasan Damandiri aktif menggalakan penananaman komoditas pertanian baru berupa kedelai Edamame. Hal ini dilakukan sebagai salah satu upaya untuk mengubah mindset atau pola pikir ..selengkapnya

  • Daun Kedelai Edamame Kaya Protein, Cocok untuk Pakan Ternak

    03 Maret 2020 09:32:00 WIB Administrator
    Daun Kedelai Edamame Kaya Protein, Cocok untuk Pakan Ternak
    YOGYAKARTA — Selain memiliki keunggulan nilai jual yang tinggi, perawatan yang mudah serta masa panen yang singkat, komoditas kedelai Edamame ternyata juga masih memiliki sejumlah kelebihan lain yang bila mampu dimanfaatkan akan sangat menguntungkan bagi petani.   Kelebihan itu adalah ..selengkapnya

  • Pemdes Trirenggo Siapkan Lahan 14 Hektare untuk Budidaya Edamame

    03 Maret 2020 09:30:36 WIB Administrator
    Pemdes Trirenggo Siapkan Lahan 14 Hektare untuk Budidaya Edamame
    YOGYAKARTA — Program Demplot Pertanian Kedelai Edamame yang dijalankan KUD Gemah Ripah mendapat dukungan penuh dari sejumlah pihak termasuk Pemerintah Desa Trirenggo Bantul.  Kepala Desa Trirenggo Bantul, Munawar bahkan mengaku ingin menjadikan kedelai Edamame sebagai komoditas unggulan sekaligus ..selengkapnya

  • DCML Trirenggo Target Tingkatkan Produksi Kedelai Edamame

    03 Maret 2020 09:28:31 WIB Administrator
    DCML Trirenggo Target Tingkatkan Produksi Kedelai Edamame
    YOGYAKARTA — Uji coba penanaman perdana komoditas pertanian kedelai Edamame di kabupaten Bantul tepatnya di Desa Cerdas Mandiri Lestari Trirenggo binaan Yayasan Damandiri, terbilang berjalan sukses dalam kurun waktu dua bulan terakhir.  Hal itu terlihat dari hasil panen kedelai yang dihasilkan ..selengkapnya

  • Sosialisasi Pembangunan Jalan Rabat Beton dan Plat Beton Bertulang Dusun Nogosari

    03 Maret 2020 09:07:21 WIB Administrator
    Sosialisasi Pembangunan Jalan Rabat Beton dan Plat Beton Bertulang Dusun Nogosari
    TRIRENGGO(03/03)-- TPK Desa Trirenggo mengadakan Sosialisasi Dana Desa Tahap I di Rumah Ketua RT 01 Dusun Nogosari, Senin (02/03/2020) terkait dengan kegiatan pembangunan jalan rabat beton & plat beton bertulang penutup saluran irigasi dengan pagu anggaran 34.702.066 dan rehab jalan rabat beton ..selengkapnya

  • Job Fair Yogyakarta

    02 Maret 2020 13:38:29 WIB Administrator
    Job Fair Yogyakarta
    Untuk membantu pengguna tenaga kerja dalam mendapatkan tenaga kerja yang sesuai dengan tingkat kebutuhan perusahaan, sehingga diharapkan para pencari kerja dan pengguna kerja dapat memanfaatkan kesempatan tersebut secara baik. Dengan adanya kegiatan ini diharapkan pencari kerja dapat semakin mudah ..selengkapnya

  • Apel Pagi Pamong Desa Trirenggo

    02 Maret 2020 13:21:55 WIB Administrator
    Apel Pagi Pamong Desa Trirenggo
    TRIRENGGO(02/02)-- Apel Pagi Pamong Desa Trirenggo Senin, 02 Maret 2020 di halaman Balai Desa Trirenggo dipimpin Carik Dwi Purnomo dan diikuti Kasi, Kaur, Dukuh dan Staff. Apel ini bertujuan agar kekompakan dan komunikasi terjalin dengan baik untuk memberikan pelayanan terhadap masyarakat. (Mr.M) ..selengkapnya