Artikel Terkini

  • Sosialisasi Jambanisasi Untuk Keluarga Tidak Mampu

    14 Oktober 2020 08:57:24 WIB Administrator
    Sosialisasi Jambanisasi Untuk Keluarga Tidak Mampu
    TRIRENGGO(14/10)-- Pemerintah Desa Trirenggo mengadakan Sosialisasi Pelaksanaan Pekerjaan Jambanisasi untuk Keluarga Tidak Mampu senilai Rp 7.000.000 per unit sejumlah 3 unit se Desa Trirenggo menggunakan Anggaran Dana Desa Tahap III di Pendopo Balai Desa Trirenggo, Selasa 13 Oktober 2020. Hadir dalam ..selengkapnya

  • Pembagian Bantuan Sosial Beras Untuk KPM PKH

    13 Oktober 2020 08:58:35 WIB Administrator
    Pembagian Bantuan Sosial Beras Untuk KPM PKH
    Selasa, 13 Oktober 2020 telah dilaksanakan Pembagian Bantuan Sosial Beras untuk keluarga penerima manfaat Program keluarga Harapan (KPM PKH) seDesa Trirenggo di Lapangan Trirenggo Bantul. (Mari_Mar) ..selengkapnya

  • Pemasangan Patok Batas Tanah Kas Desa Desa Trirenggo Dan Desa Sumbermulyo

    13 Oktober 2020 08:53:07 WIB Administrator
    Pemasangan Patok Batas Tanah Kas Desa Desa Trirenggo Dan Desa Sumbermulyo
    TRIRENGGO(13/10)-- Pemerintah Desa Trirenggo melaksanakan Pemasangan patok batas tanah kas desa antara Desa Trirenggo dengan Desa Sumbermulyo yang dihadiri oleh Kasipem Desa Trirenggo, Dukuh Cepoko dan Kasipem Sumbermulyo, Senin 12 Oktober 2020. (Mari_Mar) ..selengkapnya

  • Penyerahan Sertifikat PTSL 2018 Tahap V

    12 Oktober 2020 11:30:17 WIB Administrator
    Penyerahan Sertifikat PTSL 2018 Tahap V
    TRIRENGGO(12/10)-- Senin, 12 Oktober 2020 telah dilaksanakan Penyerahan Sertifikat PTSL 2018 Tahap V oleh Pemerintah Desa Trirenggo kepada yang berhak menerima di Ruangan Lurah Desa. ..selengkapnya

  • Gertak PSN Dusun Bantul Timur

    12 Oktober 2020 08:38:49 WIB Administrator
    Gertak PSN Dusun Bantul Timur
    TRIRENGGO(12/10)-- Jum'at 09 Oktober 2020 Pemerintah Desa Trirenggo melakanakan kegiatan Pemberantasan Sarang Nyamuk (PSN) di Dusun Bantul Timur dengan Hasil ABJ 95.75 %. Hadir dalam kegiatan ini Camat Bantul, Carik, Kasi Pelayanan, Dukuh Bantul Timur, dan Kader Jumantik Dusun Bantul Timur. (Mari_Mar) ..selengkapnya

  • Pembagian Sembako Bagi Kelompok Difabel Desa Trirenggo

    07 Oktober 2020 10:30:59 WIB Administrator
    Pembagian Sembako Bagi Kelompok Difabel Desa Trirenggo
    TRIRENGGO(07/10)-- Pemerintah Desa Trirenggo melaksanakan pertemuan Rutin kelompok Difabel Desa Trirenggo dan membagikan Sembako di pendopo Balai Desa Trirenggo, Rabu 07 Oktober 2020. Hadir dalam acara ini Camat Bantul, Pj. Lurah Trirenggo, Kapolsek Bantul, Puskesmas Bantul I, Babinsa, Bhabinkamtibmas ..selengkapnya

  • Rapat Koordinasi Pedagang Lapangan Trirenggo

    06 Oktober 2020 11:46:54 WIB Administrator
    Rapat Koordinasi Pedagang Lapangan Trirenggo
    TRIRENGGO(06/10)-- Trirenggo, 06 Oktober 2020 Pemerintah Desa Trirenggo mengadakan rapat koordinasi terkait pedagang dalam penggunaan Lapangan Trirenggo. Hadir dalam acara ini PJ. Lurah Trirenggo, Carik, Kasi Kesejahteraan, Kasi Pelayanan, Kaur TU & Umum. Dalam rapat ini membahas tentang pembentukan ..selengkapnya

  • Takziah Warga yang Meninggal, Wujud Kedekatan Pamong Dengan Warga

    05 Oktober 2020 10:33:35 WIB Administrator
    Takziah Warga yang Meninggal, Wujud Kedekatan Pamong Dengan Warga
    Trirenggo(05/10)-- Sebagai bentuk nyata kedekatan dengan warga di Desa Trirenggo,Pamong Desa Trirenggo menghadiri prosesi pemakaman salah satu warga yang meninggal dunia di Dusun Gandekan Trirenggo Bantul. Selasa (26/05/20). Hadir juga dalam acara ini Camat Bantul, Pj. Lurah Trirenggo, dan Bhabinkamtibmas ..selengkapnya