Berita
-
Panewu Bantul Pantau Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Bagi Masyarakat di Pendapa Kalurahan Trirenggo
14 September 2021 18:52:17 WIB AdministratorTRIRENGGO(14/09)-- Selasa, 14 September 2021 Panewu Bantul di dampingi Lurah Trirenggo memantau pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dosis pertama bagi Masyarakat Kalurahan Trirenggo di Pendapa Kalurahan Trirenggo dengan jenis vaksin Sinovcac, serta Jumlah peserta vaksin 500 orang. Hadir juga dalam kegiatan ..selengkapnya
-
Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
14 September 2021 18:46:21 WIB AdministratorLaporan harian perkembangan kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo, berdasarkan data dari Puskesmas Bantul I per Selasa (14/09/2021), dengan data-data sebagai berikut : Kasus Konfirmasi Covid-19 bertambah 4 orang yaitu Pedukuhan Bogoran RT 02 : 2 orang Pedukuhan Gedongan RT 03 : 1 orang Pedukuhan Kweden ..selengkapnya
-
Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
13 September 2021 19:14:17 WIB AdministratorLaporan harian perkembangan kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo, berdasarkan data dari Puskesmas Bantul I per Senin (13/09/2021), dengan data-data sebagai berikut : Kasus Konfirmasi Covid-19 bertambah 2 orang yaitu Pedukuhan Gedongan RT 03 : 1 orang Pedukuhan Sragan RT 04 : 1 orang Kasus Konfirmasi ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dosis 2 Bagi Lansia Pedukuhan Pepe
13 September 2021 11:15:00 WIB AdministratorTRIRENGGO913/09)-- Senin, 13 September 2021 telah dilaksanakan Vaksinasi Dosis 2 bagi Lansia Pedukuhan Pepe Trirenggo Bantul di rumah Dukuh Pepe oleh Puskesmas Bantul I. (Mari_Mar) ..selengkapnya
-
Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
12 September 2021 19:27:58 WIB AdministratorLaporan harian perkembangan kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo, berdasarkan data dari Puskesmas Bantul I per Minggu (12/09/2021), dengan data-data sebagai berikut : Kasus Konfirmasi Covid-19 bertambah 0 orang Kasus Konfirmasi Sembuh Covid-19 bertambah 0 orang Kasus Konfirmasi Meninggal Dunia Covid-19 ..selengkapnya
-
Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Bagi Masyarakat di Pendapa Kalurahan Trirenggo
12 September 2021 19:17:13 WIB AdministratorTRIRENGGO(12/09)-- Minggu,12 September 2021 telah dilaksanakan Vaksinasi Covid-19 Dosis pertama bagi Masyarakat Kalurahan Trirenggo di Pendapa Kalurahan Trirenggo dengan jenis vaksin Sinovcac. Pelaksanaan vaksin ini dilaksankan bekerjasama dengan Puskesmas Bantul I dengan Jumlah peserta vaksin 450 orang. ..selengkapnya
-
Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
11 September 2021 20:01:59 WIB AdministratorLaporan harian perkembangan kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo, berdasarkan data dari Puskesmas Bantul I per Sabtu (11/09/2021), dengan data-data sebagai berikut : Kasus Konfirmasi Covid-19 bertambah 0 orang yaitu Kasus Konfirmasi Sembuh Covid-19 bertambah 2 orang yaitu Pedukuhan Bogoran RT 04 : ..selengkapnya
-
Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
10 September 2021 22:15:33 WIB AdministratorLaporan harian perkembangan kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo, berdasarkan data dari Puskesmas Bantul I per Jum’at (10/09/2021), dengan data-data sebagai berikut : Kasus Konfirmasi Covid-19 bertambah 5 orang yaitu Pedukuhan Pasutan RT 04 : 5 orang Kasus Konfirmasi Sembuh Covid-19 bertambah ..selengkapnya
IG Kalurahan Trirenggo
WEBSITE TERKAIT
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Website Resmi Kalurahan Trirenggo Pindah ke trirenggo.id
- Laporan Harian Perkembangan Kasus Covid-19 di Kalurahan Trirenggo
- Pergub DIY No. 34 Tahun 2017 ttg Pemanfaatan Tanah Desa
- SE Sinkronisasi Program dan Kegiatan APBDKal dan APBD
- Perbup No 121Tahun 2019 tentang SLIP Kalurahan
- Peraturan Bupati Tahun 2021 No 104 KEDUDUKAN, SUSUNAN ORGANISASI, TUGAS, FUNGSI, DAN TATA KERJA