Kegiatan Hari Raya Idul Adha 1440 H di Dusun Gandekan

Administrator 13 Agustus 2019 12:50:56 WIB

Kegiatan Hari Raya Idul Adha 1440 H di Dusun Gandekan

1. Masjid Ainun Jariyah
Ds. Gandekan/ Manding.
Hewan Qurban .
Sapi : 2
Kambing : 6

2. Sholat Ied di Ring Road dpn BPN
Imam Khotib
Ustd Sigit Yulianto ST.MSi. - Yogyakarta

3. Masjid Baitul Mukaromah ds. Gandekan
Hewan Qurban
Sapi : 6
Kambing : 7

Pembagian Daging Qurban di kemas menggunakan besek untuk mengurangi limbah sampah plastik, besek tersebut didapatkan dari warga yang membawa dari rumah sendiri-sendiri.

Komentar atas Kegiatan Hari Raya Idul Adha 1440 H di Dusun Gandekan

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License